Thursday, May 29, 2014

Jenjang Karir Bisnis Tupperware

Posted by Unknown at 6:04 AM
Sudah daftar jadi member Tupperware tapi belum tau sistemnya? Pengen sukses seperti orang lain yang bisa beli rumah, sekolahkan anak ke jenjang lebih tinggi, jalan-jalan keluar negeri, umroh dan naik haji, dan bejibun harapan lainnya dengan menjalankan bisnis Tupperware? Coba deh baca sekilas petunjuk di bawah ini. Syukur-syukur bisa jadi pencerahan.. 






CONSULTANT >>> (ini adalah tahap awal menjadi Sales Force / member Tupperware)
PERSYARATAN MENJADI CONSULTANT (Efektif berlaku mulai bulan Januari 2012)
  • Mengisi formulir pendaftaran.
  • Telah melaksanakan Announcement Party dengan hasil penjualan minimal Rp 900.000,- sehingga mendapatkan Kit Bag secara gratis.
  • Hasil penjualan dalam Announcement Party tersebut (minimum Rp 900.000) juga diperhitungkan sebagai First Ordernya.
  • Selanjutnya wajib mengikuti NDOP & Party Training, serta diharapkan mengikuti Program Career Path & senantiasa menghadiri Assembly dan Unit Meeting.
  • Melaksanakan transaksi pembelian dan pembayaran di kantor Distributor.


TEAM CAPTAIN
PROGRAM MENJADI TEAM CAPTAIN (Efektif berlaku mulai bulan Januari 2012)
  • Memberitahukan unit Manager keinginannya untuk menjadi Team Captain
  • Diwawancarai oleh Distributor.
  • Telah mengikuti New Consultant Orientasi Program (NDOP).
  • Memenuhi ketentuan sebagai berikut:

Dalam 2 bulan Consultant harus melaksanakan minimal 3 X Personal Party, yang mana masing-masing Party minimal mencapai Rp 900.000, dengan ketentuan:Bulan pertama minimal: 1 Personal Party & 1 Rekrut.Bulan kedua minimal: 2 Personal Party & 2 Rekrut.Dalam 2 bulan tersebut Consultant juga harus merekrut minimal 3 Consultant baruyang masing-masing telah memasukkan order pertamanya (First order)minimal Rp 900.000.Bila Consultant telah memenuhi semua ketentuan diatas maka diawal bulan berikutnya. Consultant tersebut akan menjadi Team Captain.Kontribusi penjualan Consultant yang akan menjadi Team Captain akan mencapai minimal3 Personal Party @ Rp 900.000 = Rp 2.700.0003 Rekrut @ Rp 900.000 = Rp 2.700.000Total adalah = Rp 5.400.000
Bagi Consultant yang gagal menjadi TC di awal Januari 2012 namun di bulan Desember 2011 minimal telah melaksanakan 1 Personal Party dan 1 Rekrut, maka dapat melanjutkannya di bulan Januari 2012 sebagai syarat bulan kedua.


UNIT MANAGER
STANDARD KERJA (WORK STANDARD) (Efektif berlaku mulai januari 2012)
Seorang Unit Manager dinilai melaksanakan tugasnya dengan baik apabila SETIAP minggu melaksanakan mekanisme 1-2-1.
Namun
Sebagai Standard Kerja seorang Unit Manager ditentukan bahwa dalam 1 (satu) bulan minimal melaksanakan 2 x 1-2-1.
Langkah 1-2-1 adalah:
Dalam 1 minggu sekaligus melaksanakan & memiliki:
1 x Personal Party dengan penjualan minimal Rp 1.250.000.
2 consultantnya aktif & masing-masing minimal melakukan party minimal Rp 900.000.
Merekrut 1 Consultant baru dan yang telah memasukkan pesanan minimal Rp 900.000.
Seorang Manager apabila 3 BULAN BERTURUT TURUT gagal memenuhi Standard Kerja Unit Manager maka yang bersangkutan dibulan berikutnya statusnya kembali menjadi Team Captain yang berarti hanya akan memiliki Consultant-Consultantnya ditambah Team Captain (bila ada).
Apabila Manager yang di step-down tersebut pernah mempromote up Baby Manager maka perhitungan penjualan dari Baby Manager tersebut (penambahan ke penjualan Vanguard maupun Manager Maintenance Bonus (MMB)) tidak akan diperhitungkan lagi.


GROUP MANAGER
PROGRAM GROUP MANAGER (Efektif berlaku mulai Agustus 2009)
Tujuan:
Menjadikan GM sebagai jenjang karir tertinggi diantara sales force Tupperware Indonesia.
Memberi peluang kepada GM untuk meraih penghasilan yang lebih besar dengan meningkatkan ketrampilan mengembangkan unit.
Menjadikan GM sebagai kontributor terbesar untuk pertumbuhan Distributor.
Membentuk GM sebagai calon potensial Distributor di masa depan.
Membuat GM sebagai ’perpanjangan tangan’ Distributor yang tersebar di daerah-daerah yang belum memadai untuk ditempatkan Distributor.
Kualifikasi GM:
Periode : 6 bulan, bisa dimulai disetiap awal vanguard
1-2-1 : min. 10 kali
Promote Up : 6 Manager baru minimal 4 Promote Up langsung
Vanguard : Rata-rata Gold Level

DISTRIBUTOR
Tingkat terakhir dalam Tupperware adalah menjadi Distributor, dimana bertanggung jawab untuk memotivasi beberapa tim, menjadi tuan rumah setiap minggu Sales Meeting, bagian memegang pelatihan dan kemungkinan bebas mendapatkan penghasilan. Keuntungan habis-habisan? BANGEEEEET 

Jika ada pertanyaan jangan segan-segan kontak Susi
via SMS/Whatsapp : 0822-3001-9191
via BBM : 329802EA 
Ambil hp kamu, hubungi segera ^_^
Selamat berbelanja. 

0 comments:

Post a Comment